Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

PENGARUH NIM, BOPO, LDR, CAR, CR DAN DPK TERHADAP ROA PADA BANK KONVENSIONAL YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2013 - 2015

Nurhana, Theodorus Agung (2016) PENGARUH NIM, BOPO, LDR, CAR, CR DAN DPK TERHADAP ROA PADA BANK KONVENSIONAL YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2013 - 2015. Undergraduate thesis, Unisbank Semarang.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh NIM, BOPO, LDR, CAR, CR, DPK terhadap ROA pada perusahaan perbankan konvensional periode tahun 2013-2015. Populasi pada penelitian ini adalah semua bank yang terdaftar di BEI pada periode tahun 2013-2015. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling dengan kriteria tertentu. Data pada penelitian ini dianalisa menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan NIM dan CR berpengaruh positif terhadap ROA, BOPO berpengaruh negatif terhadap ROA, LDR tidak berpengaruh negatif terhadap ROA, CAR dan DPR tidak berpengaruh positif terhadap ROA.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: NIM : 14.05.62.0008 SKR : V.05.52.01301
Uncontrolled Keywords: NIM, BOPO, LDR, CAR, CR, DPK, ROA.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Faculty / Institution: Fakultas Ekonomika dan Bisnis > Program Studi Manajemen
Depositing User: Cholifah Noor
Date Deposited: 22 Feb 2017 07:08
Last Modified: 22 Feb 2017 07:08
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/3890

Actions (login required)

View Item View Item