Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

RANCANG BANGUN APLIKASI INFORMASI KORAL DI KARIMUNJAWA BERBASIS SIG

Sani , Afrizal Firman (2011) RANCANG BANGUN APLIKASI INFORMASI KORAL DI KARIMUNJAWA BERBASIS SIG. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK (UNISBANK) SEMARANG.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki spesies terumbu karang yang beraneka ragam. Kepulauan karimunjawa merupakan salah satu tempat dimana beraneka ragam spesies terumbu karang dan biota laut lainnya tinggal. Namun penyedia informasi akan keberadaan spesies terumbu karang itu sendiri masih sangatlah terbatas. Oleh karena itu, untuk menangani masalah ini dibuatlah suatu perancangan sistem informasi geografis tentang terumbu karang di kepulauam Karimunjawa menggunakan ArcView GIS. Sehingga diharapkan dapat membantu masyarakat dalam mempelajari tentang terumbu karang di kepulauan karimunjawa.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: NIM:07.01.53.0177 SKR I.05.01.0740
Uncontrolled Keywords: Terumbu karang, kepulauan Karimunjawa, SIG, ArcView
Subjects:
Faculty / Institution: Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: Farida Sri Endaryani
Date Deposited: 17 Jul 2012 10:05
Last Modified: 31 Jul 2012 07:04
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/433

Actions (login required)

View Item View Item