Purwanto , Purwanto
(2013)
APLIKASI INFORMASI CUACA DAN GEMPA BUMI PADA BMKG SEMARANG BERBASIS SMS GATEWAY.
Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK ( UNISBANK ).
Abstract
BMKG atau sering disebut dengan Badan Meteorologi, Klimatologi dan
Geofisika merupakan sebuah instansi yang menangani tentang masalah iklim, tsunami, informasi cuaca di kota tertentu, informasi posisi gempa bumi terbaru, suhu udara, kelembaban, lama penyinaran matahari, tekanan udara dan lain sebagainya dalam kurun waktu tertentu maupun data sekunder seperti prakiraan cuaca esok hari, prakiraan cuaca seminggu kedepan, iklim dan lain–lain yang dapat digunakan untuk tujuan penelitian.
Adapun tujuan yang akan dicapai adalah membuat aplikasi informasi cuaca dan gempa bumi pada BMKG Semarang berbasis SMS Gateway dengan menggunakan Delphi dan XML sehingga masyarakat dapat mengetahui informasi tentang cuaca dan gempa bumi hanya dengan melalui SMS.
Hasil dalam penelitian ini adalah aplikasi informasi informasi cuaca dan gempa bumi pada BMKG Semarang berbasis SMS Gateway dibuat dengan menggunakan Delphi dan XML dengan menggunakan engine GAMMU untuk menghubungkan modem dengan database MySQL.
Item Type: |
Thesis
(Undergraduate)
|
Additional Information: |
NIM : 08.01.53.0016
SKR I.05.01.0963 |
Uncontrolled Keywords: |
BMKG, Cuaca dan Gempa Bumi, SMS Gateway |
Subjects: |
|
Faculty / Institution: |
|
Depositing User: |
Sanusi Wiji
|
Date Deposited: |
01 Jun 2013 00:37 |
Last Modified: |
01 Jun 2013 00:37 |
URI: |
https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/1467 |
Actions (login required)
|
View Item |