Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

KORUPSI DAN PERTUMBUHAN EKONOMI STUDI EMPIRIS 33 PROVINSI DI INDONESIA

Nawatmi, Sri and Nusantara, Agung and Santosa, Agus Budi KORUPSI DAN PERTUMBUHAN EKONOMI STUDI EMPIRIS 33 PROVINSI DI INDONESIA. LAPORAN PENELITIAN.

[img]
Preview
PDF
Download (1MB) | Preview

Abstract

Menurut World Bank dan IMF, definisi korupsi adalah penyalahgunaan kekuasaan untuk keuntungan pribadi. Korupsi menjadi sebuah fenomena global yang mempengaruhi hampir semua aspek kehidupan sosial dan ekonomi. Misalnya: korupsi termasuk property pemerintah oleh pejabat publik, penyuapan, penggelapan dana publik, kolusi dan nepotisme. Bank dunia (2008) memperkirakan bahwa lebih dari US$10 milyar atau sekitar 5% dari GDP dunia setiap tahun hilang dikarenakan korupsi. Uni Afrika memperkirakan korupsi di wilayahnya sekitar 25% dari GDP-nya.

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Faculty / Institution: Fakultas Ekonomika dan Bisnis
Depositing User: Fakultas Ekonomi
Date Deposited: 28 Nov 2013 05:49
Last Modified: 28 Nov 2013 05:49
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/1924

Actions (login required)

View Item View Item