Pramudya, Andrias Hadi (2014) PENENTUAN WAKTU DAN BIAYA PENGERJAAN PROYEK PEMBANGUNAN JARINGAN BARU 20 KV FEEDER BREBES 07 DENGAN METODE CPM DAN PERT. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK.
PDF
Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Pemadaman dari pengerjaan proyek yang mengganggu aktivitas masyarakat sekitar proyek, di dalam Penelitian ini bertujuan untuk memperpendek durasi proyek sehingga pemadaman bisa diakomodir. Untuk mengakomodir/ memperbaiki pengerjaan proyek jaringan baru 20 KV feeder Brebes 07, diperlukan suatu upaya percepatan durasi proyek, agar waktu pemadaman jaringan listrik dari pihak PLN tidak berkepanjangan. Waktu kerja manajemen proyek dibatasi oleh jadwal yang ditentukan sehingga pimpinan yang terlibat proyek harus dapat mengantisipasi, oleh karena itu diperlukan suatu metode penentuan waktu dan biaya pengerjaan proyek, sehingga dapat diketahui berapa lama suatu proyek tersebut diselasaikan, dan mencari adanya kemungkinan percepatan waktu pelaksanaan proyek, dengan metode CPM (Critical Parth Method-Metode Jalur Kritis) dan PERT (Project Evaluation and Review Technique). Metode ini digunakan untuk mengatur waktu penyelesaian proyek dengan lebih efisien dan efektif. Untuk mengurangi dampak keterlambatan dan pembekakan biaya proyek dapat diusulkan proses crash. Percepatan penyelesaian pekerjaan dilakukan pada pekerjaan-pekerjaan yang ada dilintasan kritis. Hasil penelitian menunjukkan waktu normal penyelesaian proyek adalah 67,68 hari, dengan biaya pemasangan jaringan listrik sebesar Rp. 183.228.000 dan waktu crash atau percepatan waktu yang didapatkan untuk menyelesaikan proyek adalah 54,68 hari, dengan biaya pemasangan jaringan listrik sebesar Rp. 193.895.200.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | NIM 09.04.51.0003 SKR.IV.04.51.0228 |
Uncontrolled Keywords: | CPM, PERT, CRASH |
Subjects: | |
Faculty / Institution: | |
Depositing User: | Farida Sri Endaryani |
Date Deposited: | 10 Jun 2016 06:26 |
Last Modified: | 10 Jun 2016 06:26 |
URI: | https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/2514 |
Actions (login required)
View Item |