Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

RANCANG BANGUN APLIKASI MONITORING JARINGAN METRO ETHERNET STUDI KASUS PADA PT. TELKOM WILAYAH SEMARANG

Lukman Pranoto, Mohamad (2016) RANCANG BANGUN APLIKASI MONITORING JARINGAN METRO ETHERNET STUDI KASUS PADA PT. TELKOM WILAYAH SEMARANG. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK (UNISBANK) SEMARANG.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Kebutuhan komunikasi baik berupa internet, media tv, telepon dalam era global saat ini sangat penting dalam mendukung aktifitas keseharian saat ini. Hal itu membutuhkan teknologi perangkat yang tinggi untuk mengatasi banyaknya traffic layanan pelanggan. Salah satu teknologi yang mendukung untuk layanan besar berskala luas adalah Metro Ethernet. Metro Ethernet telah ditetapkan sebagai Single Platform IP Transport untuk semua layanan Telkom Group, sehingga Metro Ethernet mempunyai peran yang penting dan strategis. Dengan adanya aplikasi monitoring perangkat Metro Ethernet, dapat membantu monitoring dan memeriksa kondisi status perangkat melalui web tanpa melalui Command Line Interface. Metro Ethernet, Monitoring, PT Telkom Semarang

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: NIM : 12.01.63.0003 SKR : I.05.01.1382
Uncontrolled Keywords: Metro Ethernet, Monitoring, PT Telkom Semarang
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Faculty / Institution: Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: Dani Wardaniati
Date Deposited: 10 Jun 2016 09:09
Last Modified: 10 Jun 2016 09:09
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/3280

Actions (login required)

View Item View Item