Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

APLIKASI PENJUALAN BENIH PADI DAN JAGUNG PADA PT. ARINDO UTAMA PERKASA PATI BERBASIS WEB MOBILE

MUNDZAKIR SETIAWAN MUNFAKIR, ALIFUL (2016) APLIKASI PENJUALAN BENIH PADI DAN JAGUNG PADA PT. ARINDO UTAMA PERKASA PATI BERBASIS WEB MOBILE. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK (UNISBANK) SEMARANG.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Abstrak Aplikasi penjualan benih padi dan jagung pada PT.Arindo Utama Perkasa Patiyang terletak dipada PT. Arindo Utama Perkasa berada di Jl. Jakenan - Winong Km. 3 Jakenan Pati 59182, Jawa Tengah. Masalah yang terjadi diperusahaan adalah belum dimanfaatkannya teknologi informasi yang baik, sehingga sistem yang ada belum dapat dimaksimalkan dengan baik. Aplikasi Penjualan Benih Padi Dan Jagung Pada PT.Arindo Utama Perkasa dikembangan dengan menggunakan sistem Prototyping dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL.Adapun tujuan yang akan dicapai adalah untuk mengimplementasikan rancangan tersebut kedalam toko online yang berbasis web mobile sehingga dapat memudahkan konsumen dalam memebeli produk yang dijual oleh PT.Arindo Utama Perkasa Pati. Hasil dalam penelitian ini adalah menghasilkan aplikasi penjualan benih padi dan jagung pada PT. Arindo Utama Perkasa Pati berbasis web mobile sehingga pelanggan tanpa harus datang untuk membeli produk, dan pembayaran dilakukan melalui transfer bank.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 11.01.55.0039 SKR.I.05.02.01591
Uncontrolled Keywords: Penjualan Benih,Web Mobile, Metode Prototyping.
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Faculty / Institution: Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Sistem Informasi
Depositing User: Hary Iskandar
Date Deposited: 10 Jun 2016 09:29
Last Modified: 10 Jun 2016 09:29
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/3319

Actions (login required)

View Item View Item