Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

SISTEM INFORMASI PELAYANAN PBB-P2 PADA DINAS PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH KOTA SEMARANG

Suryani, Novi Tri (2016) SISTEM INFORMASI PELAYANAN PBB-P2 PADA DINAS PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH KOTA SEMARANG. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

Penggunaan teknologi komputer telah banyak menarik perhatian publik. Dari ketertarikan tersebut, muncul-lah cara pandang baru dalam melakukan kegiatan atau aktifitas kerja manusia, yaitu bagaimana menggunakan teknologi komputer untuk membantu meningkatkan performa dan kualitas kinerja mereka. Dengan penggunaan teknologi secara benar dan disesuaikan dengan fungsinya, segala macam bentuk aktifitas kerja manusia dapat berjalan jauh lebih baik, contohnya saja penggunaan teknologi komputer untuk suatu sistem informasi pelayanan secara digital. Dalam kasus ini, sistem informasi pelayanan PBB-P2 Dinas Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah dinilai kurang baik. Sistem informasi yang sedang berjalan terkadang terlalu membutuhkan waktu proses yang lama, hal ini mengakibatkan antrian yang panjang. Selain itu, pembuatan laporan masih terbilang sulit dan membutuhkan waktu yang lama. Sistem informasi tersebut akan lebih baik jika dikembangkan dalam bentuk terkomputerisasi, sehingga aktifitas pelayanan dan pembuatan laporan dapat berlangsung dalam waktu singkat. Jika pengembangan ini dilakukan, tentu saja akan memberikan nilai tambah dalam memudahkan permohonan PBB-P2 bagi masyarakat dan pemerintah kota.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: NIM:13.01.65.0011 SKR.I.05.02.01589
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Pelayanan, Pajak, PBB-P2
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Faculty / Institution: Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Sistem Informasi
Depositing User: Ani Mariawati
Date Deposited: 10 Jun 2016 09:29
Last Modified: 10 Jun 2016 09:29
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/3322

Actions (login required)

View Item View Item