Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN SISWA BARU BERBASIS WEB (STUDI KASUS PADA MTs. NU 02 AL MA‟ARIF BOJA)

Atika Rachmawati, Ayu (2016) SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN SISWA BARU BERBASIS WEB (STUDI KASUS PADA MTs. NU 02 AL MA‟ARIF BOJA). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK (UNISBANK) SEMARANG.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (15MB)

Abstract

MTs NU 02 Al - Ma‟Arif merupakan sekolah setara SMP yang berada di Kecamatan Boja, Kabupaten Kendal. Sistem pengelolaan data pendaftaran calon siswa baru pada MTs. NU 02 Al - Ma‟Arif Boja masih dilakukan secara semi manual yaitu dengan menggunakan Microsoft Excell, sehingga calon siswa baru harus datang ke sekolah untuk melakukan pendaftaran. Tujuan penelitian ini adalah merancang dan membangun Sistem Informasi Pendaftaran Siswa Baru Berbasis WEB pada MTs NU 02 Al - Ma‟Arif Boja. Alat - alat analisis dan perancangan yang digunakan untuk membangun sistem ini adalah Data Flow Diagram (DFD) dan Entity Relationalship Diagram (ERD) , software yang digunakan untuk membangun sistem ini yaitu dengan menggunakan PHP sebagai bahasa pemrograman dan MySQL sebagai databasenya. Sistem Informasi perancangan yang dibangun terdiri dari menu home, profil, data, fasilitas, ekstrakulikuler, pengumuman, pendaftaran, galeri, kontak dan login admin. Siswa dapat melakukan pendaftaran secara online dengan cara mengisi form yang terdapat pada web. Sistem ini dibangun telah diuji oleh beberapa siswa, guru dan karyawan dan hailnya dengan adanya sistem pendaftaran ini maka calon siswa dapat melakukan pendaftaran dimana saja. Kata Kunci : sekolah, pendaftaran calon siswabaru,SistemInformasiperancangan, pendaftaransecaraonline

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: NIM : 12.01.55.0019 SKR : I.05.02.1607
Uncontrolled Keywords: sekolah, pendaftaran calon siswabaru,SistemInformasiperancangan, pendaftaransecaraonline
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Faculty / Institution: Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Sistem Informasi
Depositing User: W Danik
Date Deposited: 03 Jul 2020 22:25
Last Modified: 03 Jul 2020 22:25
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/3568

Actions (login required)

View Item View Item