Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS AUDIT (Studi Empiris Pada Kantor BPKP Perwakilan Provinsi Jawa Tengah)

Putama, : Gregorius Angga (2016) FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS AUDIT (Studi Empiris Pada Kantor BPKP Perwakilan Provinsi Jawa Tengah). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK SEMARANG.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Faktor-Faktor yang mempengaruhi Kualitas Audit (Studi Empiris pada Kantor BPKP Perwakilan Provinsi Jawa Tengah). Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh auditor BPKP yang telah mempunyai sertifikat Jabatan Fungsional Auditor (JFA) dan telah memiliki pengalaman sebagai auditor BPKP minimal 2 tahun. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan metode purposive sampling dan jumlah sampel sebanyak 145 responden. Metode pengambilan data primer yang digunakan adalah metode kuesioner. Data analisis dengan menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Motivasi, Integritas, Independensi, Akuntabilitas, Kompetensi, dan Profesionalisme berpengaruh positif signifikan terhadap kualitas audit. Sedangkan Objektivitas berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kualitas audit.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: NIM 14.05.52.0217 SKR.V.05.52.1267
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : motivasi, integritas, objektivitas, independensi, akuntabilitas, kompetensi, profesionalisme, kualitas audit.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Faculty / Institution: Fakultas Ekonomika dan Bisnis > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Woro Trijanti
Date Deposited: 22 Feb 2017 03:59
Last Modified: 22 Feb 2017 03:59
URI: http://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/3766

Actions (login required)

View Item View Item