Dian Purnama, Radea (2016) PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE, AUDITOR EKSTERNAL, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP INTEGRITAS LAPORAN KEUANGAN. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK.
PDF
Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
ABSTRAK Penelitianinibertujuanuntukmengujidan menganalisis corporate governance, auditor eksternal, dan ukuran perusahaan terhadap integritas laporan keuanganyang terdaftar di GCPI. Populasi dalam penelitian ini adalah Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalahperusahaan yang terdaftar di Forum Corporate Governance Indonesia (FCGI) pada tahun 2010-2014. Penelitianinimenggunkanteknikpurpose sampling dalampengambilan sampel.Analisisdilakukandenganregresibergandamenggunakan program SPSS version 19.00 untuk windows. Hasilpenelitianmenunjukkanbahwacorporate governanceberpengaruh positif tidak signifikanterhadap integritas laporan keuangan. Auditor Ekternal berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap integritas laporan keuangan.Ukuran perusahaan berpengaruh negatif signifikan terhadap integritas laporan keuangan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | NIM : 11.05.52.0034 SKR.V.05.52.1291 |
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci: corporate governance, auditor eksternal, ukuran perusahaan danintegritas laporan keuangan |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Faculty / Institution: | Fakultas Ekonomika dan Bisnis > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Yudi Cahyo |
Date Deposited: | 22 Feb 2017 04:22 |
Last Modified: | 22 Feb 2017 04:22 |
URI: | https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/3848 |
Actions (login required)
View Item |