Rudiansyah, Rudiansyah (2018) PENGARUH PENGETAHUAN PERPAJAKAN, PELAYANAN APARAT PAJAK, DAN SANKSI PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK UMKM YANG MEMILIKI NPWP (Studi Kasus UMKM di Kecamatan Semarang Selatan, Semarang Barat, dan Ngaliyan). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK SEMARANG.
PDF
Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan unuk menguji secara empiris pengaruh pengetahuan wajib pajak, pelayanan aparat pajak dan sanksi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak UMKM. Populasi dalam penelitian ini adalah Wajib Pajak UMKM di Kota Semarang sebayak 99 UMKM yang berada di 3 Kecamatan yaitu, Kecamatan Semarang Selatan, Kecamatan Semarang Barat, dan Kecamatan Ngaliyan. Metode yang digunakan adalah metode Purposive Sampling Berdasarkan Pertimbangan (Judgment Sampling). Dimana metode pemilihan sampel berdasarkan pertimbangan tertentu, serta penentuan jumlah sampel menggunakan rumus Slovin. Alat uji dalam penelitian ini menggunakan Uji Validitas, Uji Reliabilitas, Asumsi Klasik, dan Uji Analisis Regresi Linier Berganda. Hasil penelitian ini adalah pelayanan aparat pajak tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak UMKM. Pengetahuan wajib pajak dan sanksi perpajakan berpengaruh terhadap kepatuhan wajib UMKM.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | NIM 14.05.52.0092 SKR.V.05.52.1650 |
Uncontrolled Keywords: | Kata kunci : Pengetahuan Perpajakan, Pelayanan Aparat Pajak, Sanksi Perpajakan, Kepatuhan Wajib Pajak UMKM. |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Faculty / Institution: | Fakultas Ekonomika dan Bisnis > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Farida Sri Endaryani |
Date Deposited: | 09 Nov 2018 07:43 |
Last Modified: | 09 Nov 2018 07:43 |
URI: | https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/4622 |
Actions (login required)
View Item |