NUGROHO, BASKORO ADI (2018) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PAKAIAN DAN SEPATU BERBASIS WEB MOBILE PADA TOKO KONINGSIZE SURABAYA. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK SEMARANG.
PDF
Restricted to Repository staff only Download (5MB) |
Abstract
Toko Koningsize adalah sebuah toko yang menjual berbagai pakaian dan sepatu di kota surabaya. Namun semenjak berdiri pembeli harus datang ke toko untuk melakukan pembelian. Metode pengumpulan data yang digunakan penulis adalah metode observasi, wawancara dan studi pustaka. Metodologi pengembangan system dalam penelitian ini menggunakan Waterfall. Hasil dalam penelitian ini adalah terciptanya sebuah sistem yang digunakan untuk merekomendasikan produk kepada pembeli saat sudah login ke web Toko Koningsize, dan dalam pembuatannya penilitian ini menggunakan metode SAW (Simple Additive Weighthing) yang bertujuan untuk memudahkan pengelolaan rekomendasi produk pada Toko Koningsize.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | NIM : 14.01.53.0112 SKR.I.05.01.1673 |
Uncontrolled Keywords: | Rekomendasi Produk, SAW, Waterfall, PHP |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Faculty / Institution: | Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Teknik Informatika |
Depositing User: | R Ria |
Date Deposited: | 21 Nov 2018 04:13 |
Last Modified: | 21 Nov 2018 04:13 |
URI: | https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/4855 |
Actions (login required)
View Item |