Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA KEUANGAN PERBANKAN DI INDONESIA (Studi Empiris pada Bank Umum Persero yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2016)

Yunita, Anis (2018) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA KEUANGAN PERBANKAN DI INDONESIA (Studi Empiris pada Bank Umum Persero yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2016). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis Faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja keuangan perbankan di Indonesia (Studi Empiris pada Bank Umum Persero yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2016). Populasi dalam penelitian ini adalah Bank Umum Persero yang Terdaftar di BEI Periode tahun 2012-2016. Data laporan keuangan diperoleh dari (BEI) mulai dari triwulan I hingga triwulan IV. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda. Hasil pengujian menunjukkan bahwa Good Corporate Governance (GCG) dan Net Interest Margin (NIM) berpengaruh Positif dan signifikan terhadap Return On Asset (ROA). Non Perfoming Loan (NPL) berpengaruh negatif signifikan terhadap ROA. Biaya Operasional Terhadap Pendapatan Operasional (BOPO) berpengaruh positif signifikan terhadap ROA. Loan to Deposit Ratio (LDR) dan Capital Adeuacy Ratio (CAR) berpengaruh negatif signifikan terhadap ROA.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: NIM: 14.05.52.0267 SKR.V.05.52.1555
Uncontrolled Keywords: Return On Asset (ROA), Non Perfoming Loan (NPL), Loan to Deposit Ratio (LDR), Good Corporate Governance (GCG), Net Interest Margin (NIM), Biaya Operasional Terhadap Pendapatan Operasional (BOPO), Capital Adeuacy Ratio (CAR).
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Faculty / Institution: Fakultas Ekonomika dan Bisnis > Program Studi Akuntansi
Depositing User: F Fahmi
Date Deposited: 24 Nov 2018 03:13
Last Modified: 24 Nov 2018 03:13
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/5048

Actions (login required)

View Item View Item