Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

RANCANG BANGUN TONGKAT TUNANETRA BERBASIS NODEMCU ESP8266

Indrajaya, Doni Yusuf (2019) RANCANG BANGUN TONGKAT TUNANETRA BERBASIS NODEMCU ESP8266. Undergraduate thesis, Universitas Stikubank.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Mata merupakan salah satu dari panca indra yang sangat penting bagi manusia, dengan adanya mata manusia dapat melihat objek apa yang di lihatnya. Tidak semua manusia memiliki kondisi mata yang normal, ada yang memiliki gangguan penglihatan di karenakan kerusakan mata sejak lahir. Kemajuan teknologi saat ini telah berkembang pesat, salah satu perkembangannya yaitu tekonologi mikrokontroler. Teknologi yang berkembang ini banyak di gunakan sistem otomatis. Salah satu yang bekerja secara otomatis yaitu sensor ultrasonik HC-SR04. Sensor HC-SR04 ini berfungsi sebagai pendeteksi jarak, prinsip kerjanya memancarkan gelombang ultrasonik dan di tangkap kembali apabila mengenai objek. Hasil dari penelitian ini yaitu sebuah tongkat tunanetra berbasis NodeMCU ESP8266, Sensor ultrasonik SR04 yang di gunakan untuk menndeteksi halangan pada sekitar tongkat dengan memanfaatkan gelombang ultrasonik yang di pancarkan dalam sensor tersebut.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SKR.I.05.01.1761 NIM: 15.01.53.0161
Uncontrolled Keywords: Tunanetra, NodeMCU ESP8266, Sensor ultrasonik HC-SR04
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Faculty / Institution: Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: H Hayati
Date Deposited: 12 Nov 2019 09:40
Last Modified: 12 Nov 2019 09:40
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/5525

Actions (login required)

View Item View Item