Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

RANCANG BANGUN GAME EDUKASI MEMBASMI LABA-LABA BERBASIS ANDROID

Ramadhanu, Satria (2019) RANCANG BANGUN GAME EDUKASI MEMBASMI LABA-LABA BERBASIS ANDROID. Undergraduate thesis, Universitas Stikubank.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Rancang Bangun Game Edukasi Membasmi Laba-laba Berbasis Android merupakan suatu game yang berisi tentang menjaga kebersihan rumah dan lingkungan sekitar agar tidak ada penyakit yang di timbulkan oleh Laba-laba. Perancangan game dengan menggunakan metode Collision Detection​ . Pada permainan ini terdapat materi soal tentang laba_laba dan edukasi cara menjaga rumah dari laba-laba. Pembuatan game ini menggunakan software Engine Construct 2 yang berbasis HTML5 dan dibantu software Cocoon agar dapat melakukan build menjadi file​ .apk untuk dapat digunakan dalam smartphone Android.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SKR.I.05.01.1720 NIM: 14.01.53.0026
Uncontrolled Keywords: Game Edukasi, Membasmi Laba-laba, Shooter​ , Collision Detection
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Faculty / Institution: Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: R Ria
Date Deposited: 12 Nov 2019 10:29
Last Modified: 12 Nov 2019 10:29
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/5535

Actions (login required)

View Item View Item