Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN DAN DAMPAKNYA PADA LOYALITAS ANGGOTA KSP SEKAWAN BOJA ( Studi Pada Anggota Koperasi )

Bintang, Faisal (2019) PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN DAN DAMPAKNYA PADA LOYALITAS ANGGOTA KSP SEKAWAN BOJA ( Studi Pada Anggota Koperasi ). Undergraduate thesis, Universitas Stikubank.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris Pengaruh Kualitas Layanan, Kualitas Produk Terhadap Kepuasan dan Dampaknya pada Loyalitas Nasabah KSP Sekawan Boja (Studi pada Nasabah Tabungan). Analisis ini menggunakan variable independent yaitu Kualitas Layanan dan Kualitas Produk. Variable dependennya adalah Kepuasan dan Loyalitas Nasabah. Sampel penelitian ini adalah nasabah tabungan KSP Sekawan Boja. Sampel dilakukan dengan purposivesampling. Pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner disebarkan langsung ke sample sebanyak 100 kuesioner. Metode statistik menggunakan analisis regesi linier berganda, dengan pengujian hipotesis uji statistik t. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas layanan secara positif signifikan mempengaruhi kepuasan nasabah, kualitas produk secara positif signifikan mempengaruhi kepuasan nasabah, dan kepuasan nasabah secara positif signifikan mempengaruhi loyalitas nasabah.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SKR.V.05.51.1350 Nim.14.05.51.0096
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Kualitas Layanan, Kualitas Produk, Kepuasan dan Loyalitas Nasabah
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Faculty / Institution: Fakultas Ekonomika dan Bisnis > Program Studi Manajemen
Depositing User: Farida Sri Endaryani
Date Deposited: 15 Nov 2019 08:19
Last Modified: 15 Nov 2019 08:19
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/5775

Actions (login required)

View Item View Item