Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

ANALISIS PENGARUH RASIO CAPITAL, ASSET QUALITY DAN LIQUIDITY TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE TAHUN 2014-2016

PRAYOGO, YOGIE (2019) ANALISIS PENGARUH RASIO CAPITAL, ASSET QUALITY DAN LIQUIDITY TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE TAHUN 2014-2016. Undergraduate thesis, Universitas Stikubank.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh rasio capital, asset quality dan dana pihak ketiga, BOPO dan LDRterhadap profitabilitas pada perusahaaan perbankan di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2016. Populasi penelitian ini adalah populasi adalah Bank yang go publik di BEI tahun 2014-2016,Total sampel perusahaan berjumlah 29 sampel diambil dengan menggunakan metode purposive sampling. Jenis data yang dipergunakan adalah data sekunder dengan menggunakan metode pengumpulan data dokumentasi. Metode analisis pada penelitian ini adalah analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Capital Adequacy Ratio (CAR) berpengaruh positif signifikan terhadapprofitabilitas. Asset quality yang di ukur dengan PPAP berpengaruh negatif signifikan terhadap profitabilitas. Dana pihak ketiga berpengaruh positif signifikan terhadapprofitabilitas. BOPO berpengaruh negatif signifi kan terhadap profitabilitas. Loan To Deposit (LDR) tidak berpengaruh secara signifikan terhadap profitabilitas.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SKR.V.05.52.1874- NIM.12.05.52.0226
Uncontrolled Keywords: CAR, PPAP, Dana Pihak Ketiga, BOPO, LDR dan Profitabilitas
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Faculty / Institution: Fakultas Ekonomika dan Bisnis > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Woro Trijanti
Date Deposited: 02 Dec 2019 08:46
Last Modified: 02 Dec 2019 08:46
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/6275

Actions (login required)

View Item View Item