Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

RANCANG BANGUN PENYEMPROT BIBIT TANAMAN BERBASIS MIKROKONTROLLER

Mustikarini, Wahyu and Hildayanti, Yanti (2010) RANCANG BANGUN PENYEMPROT BIBIT TANAMAN BERBASIS MIKROKONTROLLER. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK (UNISBANK) SEMARANG.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Proses pembibitan tanaman memerlukan penyiraman yang teratur. Dengan bantuan kontrol otomatis pada alat penyemprot bibit tanaman, proses penyiraman dapat dilakukan secara merata dan terkontrol waktu penyiramannya. Pada skripsi ini dibahas tentang rancang bangun alat penyemprot bibit tanaman menggunakan mikrokontroller MCS 89S51 dengan memanfaatkan perangkat komputer dan aplikasi pemrogramman (downloader) ALDS. Mikrokontroller diisikan dengan program dengan aplikasi pemrogramman (downloader ALDS) dari komputer ke memori MynSys Microcontroller MCS 89S51 yang dapat digunakan untuk mengontrol alat penyemprot bibit tanaman secara otomatis. Sistem pengontrol alat penyemprot bibit tanaman bekerja sesuai dengan setting waktu yang telah ditentukan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: NIM:05.01.53.0107 dan 06.01.53.0182 SKR I.05.01.0528
Uncontrolled Keywords: Mikrokontroller, ALDS, Assembler, Otomatis, Bibit Tanaman, Penyemprot.
Subjects:
Faculty / Institution:
Depositing User: Farida Sri Endaryani
Date Deposited: 10 Aug 2012 02:16
Last Modified: 10 Aug 2012 02:16
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/718

Actions (login required)

View Item View Item