Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

TINJAUAN HUKUM TERHADAP PERKAWINAN DENGAN CARA WALI ADHAL PADA PEREMPUAN

Haslinda, Mia Nur (2021) TINJAUAN HUKUM TERHADAP PERKAWINAN DENGAN CARA WALI ADHAL PADA PEREMPUAN. Undergraduate thesis, Universitas Stikubank.

[thumbnail of HLM JUDUL] PDF (HLM JUDUL)
Download (429kB)
[thumbnail of ABSTRAK] PDF (ABSTRAK)
Download (166kB)
[thumbnail of BAB I] PDF (BAB I)
Download (185kB)
[thumbnail of BAB II] PDF (BAB II)
Restricted to Repository staff only

Download (460kB)
[thumbnail of BAB III] PDF (BAB III)
Restricted to Repository staff only

Download (151kB)
[thumbnail of BAB IV] PDF (BAB IV)
Restricted to Repository staff only

Download (311kB)
[thumbnail of BAB V] PDF (BAB V)
Restricted to Repository staff only

Download (158kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] PDF (DAFTAR PUSTAKA)
Download (164kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] PDF (LAMPIRAN)
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Ketertarikan terkait penelitian ini yaitu untuk mengetahui bentuk penetapan perkawinan wali adhal dan mengenai dasar pertimbangan hakim beserta akibat hukum yang timbul pada permasalahan tersebut, untuk itu penulis tertarik mengambil penelitian ini. Penelitian ini merupakan penelitian yuridis normatif, dengan cara menggunakan bahan penelitian dari data sekunder yang dikumpulkan melalui studi kepustakaan yang dilakukan dengan membaca literatur, jurnal, dan sumber-sumber lainnya yang relevan dan berhubungan langsung dengan objek penelitian, selain itu penulis juga melakukan penelitian lapangan yang dilakukan dengan cara wawancara terhadap panitera yang ada di Pengadilan Agama Demak. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini yaitu bentuk perkawinan dengan cara wali adhal pada perempuan sendiri dapat dilaksanakan seperti pernikahan pada umumnya jika sudah mendapatkan putusan dari Pengadilan Agama dan wali hakim juga sudah ditentukan, dasar pertimbangan hakim memberikan putusan kepada wali adhal yaitu karena tidak ada alasan yang bertentangan dengan Peraturan Perundang-Undangan yaitu dalam UndangUndang No. 1 Tahun 1974 dan Kompilasi Hukum Islam. Interest related to this research is to find out the form of marriage wali adhal and regarding the basis of the judge`s considerations, along with the legal consequences that arise in these problems, for that the author is interested in taking this research. This research is a normative juridical research, by using research materials from secondary data collected through library research conducted by reading literature, journals, and other relevant sources and is directly related to the object of research, besides that the author also conducts field research which conducted by interviewing the clerk in the Demak Religious Court. The results of this study are that the form of marriage by means of wali adhal on women themselves can be carried out like general if it has received a decision from the Religious Court and the wali of the judge has also been determined, and the basis for consideration of the judge gives a decision to wali adhal, because of there is no reason that contrary to the Laws and Regulations, That is in Law No. 1 of 1974 and the Compilation of Islamic Law.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SKR.II.05.01.0333 NIM 17.02.51.0083
Uncontrolled Keywords: Hukum, Perkawinan, Wali Adhal Law, Marriage, Wali Adhal
Subjects: K Law > K Law (General)
Faculty / Institution: Fakultas Hukum
Depositing User: Teteh Hayati
Date Deposited: 25 Oct 2021 07:15
Last Modified: 25 Oct 2021 07:15
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/7960

Actions (login required)

View Item View Item