Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMILIHAN METODE PENILAIAN PERSEDIAAN” (Perusahaan Food and Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2020)

Axel, Stanislaus (2021) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMILIHAN METODE PENILAIAN PERSEDIAAN” (Perusahaan Food and Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2020). Undergraduate thesis, Universitas Stikubank.

[thumbnail of HALAMAN JUDUL] PDF (HALAMAN JUDUL)
Download (3MB)
[thumbnail of ABSTRAK] PDF (ABSTRAK)
Download (3MB)
[thumbnail of BAB I] PDF (BAB I)
Download (3MB)
[thumbnail of BAB II] PDF (BAB II)
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB III] PDF (BAB III)
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB IV] PDF (BAB IV)
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB V] PDF (BAB V)
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] PDF (DAFTAR PUSTAKA)
Download (3MB)
[thumbnail of LAMPIRAN] PDF (LAMPIRAN)
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi pemilihan metode penilaian persediaan. Faktor-faktor yang mempengaruhi pemilihan penilaian metode persediaan yang merupakan variabel independen adalah ukuran perusahaan, leverage, intensitas persediaan dan laba sebelum pajak, sedangkan variabel dependenya adalah penilaian pemilihan metode persediaan, yaitu metode rata-rata dan FIFO. Sampel penelitian ini adalah perusahaan food and baverage yang memenuhi purposive sampling pada penelitian ini. Sampel akhir terdiri atas 63 perusahaan selama 3 tahun periode penelitian. Alat analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah analisis regresi logistik. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa ukuran perusahaan dan leverage berpengaruh signfikan terhadap pemilihan metode penilaian persediaan. Sedangkan variabel intensitas persediaan dan laba sebelum pajak tidak berpengaruh signfikan terhadap penilaian pemilihan metode penilaian persediaan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SKR.V.05.52.2421 NIM.17.05.52.0010
Uncontrolled Keywords: Metode penilaian persediaan, ukuran perusahaan, leverage, intensitas persediaan, laba sebelum pajak.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Faculty / Institution: Fakultas Ekonomika dan Bisnis > Program Studi Akuntansi
Depositing User: F Fahmi
Date Deposited: 26 Nov 2021 04:29
Last Modified: 26 Nov 2021 04:29
URI: https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/8181

Actions (login required)

View Item View Item