Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

ANALISIS HUBUNGAN JANGKA PANJANG NASABAH DENGAN BANK SYARIAH ( Studi Kasus Pada Bank BRI Syariah Cabang Semarang )

Miranti, : Asoka Ayu (2010) ANALISIS HUBUNGAN JANGKA PANJANG NASABAH DENGAN BANK SYARIAH ( Studi Kasus Pada Bank BRI Syariah Cabang Semarang ). Undergraduate thesis, Universitas Stikubank Semarang.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (326kB)

Abstract

Dalam penelitian ini menganalisa tentang hubungan jangka panjang nasabah dengan bank BRI Syariah Cab. Semarang. Sumber data penelitian ini diperoleh dari 100 responden yang berstatus sebagai nasabah tabungan di Bank BRI Syariah Cab. Semarang. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa semua variabel independen, yaitu kepercayaan, komitmen, reputasi dan pelayanan, mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap hubungan jangka panjang nasabah dengan bank BRI Syariah Cab. Semarang.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Nim :04.2502.0086 SKR.V.05.51.0011
Uncontrolled Keywords: Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa semua variabel independen, yaitu kepercayaan, komitmen, reputasi dan pelayanan, mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap hubungan jangka panjang nasabah
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Faculty / Institution: Fakultas Ekonomika dan Bisnis > Program Studi Manajemen
Depositing User: Tri Wiyono
Date Deposited: 10 Jul 2012 12:58
Last Modified: 19 Jul 2012 07:09
URI: http://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/220

Actions (login required)

View Item View Item