Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2010-2012

Astutik, : Ermi (2014) PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2010-2012. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh mekanisme corporate governance terhadap kinerja keuangan perusahaan. Kinerja keuangan dihitung dengan menggunakan ROE, sedangkan mekanisme corporate good governance ditentukan oleh variabel komite audit, kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, dan proprsi dewan komisaris independen. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2010-2012. Jumlah sampel yang digunakan sebanyak 240 perusahaan per tahun yang diambil melalui purposive sampling. Metode analisis dari penelitian ini menggunakan regresi berganda dan regresi sederhana program SPSS 19. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Komite audit berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja keuangan, Kepemilikan manajerial berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap kinerja keuangan, Kepemilikan institusional berpengaruh positif dansignifikan terhadap kinerja keuangan, Komisaris independen berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap kinerja keuangan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: NIM 10.05.52.0007 SKR V.05.52.0928
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Corporate good governance, komite audit, kepemilikan manajerial, kepemilikan instutisional, komisaris independen.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Faculty / Institution: ?? SkripsiAK ??
Depositing User: Woro Trijanti
Date Deposited: 24 Feb 2016 03:11
Last Modified: 24 Feb 2016 03:11
URI: http://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/2361

Actions (login required)

View Item View Item