Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang Repository

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA BPR MILIK PEMDA KABUPATEN KOTA JATENG DIY PERIODE 2011- 2012

Riswati, riswati (2014) ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA BPR MILIK PEMDA KABUPATEN KOTA JATENG DIY PERIODE 2011- 2012. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK.

[img] PDF
Restricted to Repository staff only

Download (573kB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Analisis rasio keuangan dalam memprediksi pertumbuhan laba pada BPR Milik PEMDA Kabupaten Kota Jateng DIY periode 2011-2012. Variabel independen dalam penelitian ini terdiri dari Capital Adequacy Ratio (CAR) ,Non Performing Loan (NPL) ,Net Interst Margin (NIM), Efisiensi Operasional (BOPO), Likuiditas (LDR). Variabel depen dalam penelitian ini adalah Pertumbuhan Laba. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 28 perbankan PD BPR Jateng dan PD BPR DIY selama 2 periode (2011-2012). Sampel diambil menggunakan metode purposive sampling. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis regresi berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel CAR tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan laba, BOPO berpengaruh terhadap pertumbuhan laba, NIM berpengaruh terhadap pertumbuhan laba, NPL tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan laba, dan LDR tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan laba.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: NIM 10.05.52.0012 SKR V.05.52.0844
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : CAR, BOPO, NIM, NPL, LDR, pertumbuhan laba
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Faculty / Institution: ?? SkripsiAK ??
Depositing User: Woro Trijanti
Date Deposited: 24 Feb 2016 03:20
Last Modified: 24 Feb 2016 03:20
URI: http://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/2397

Actions (login required)

View Item View Item