Wijanarko, Antonius (2015) i APLIKASI SINGLE LINE PLN RAYON TEGOWANU MENGGUNAKAN METODE LOCATION BASED SERVICE (LBS) BERBASIS ANDROID. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK (UNISBANK).
PDF
Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Single Line PLN adalah suatu diagram yang menggambarkan seluruh jaringan listrik di suatu wilayah area PLN. Aplikasi ini (selanjutnya di sebut : Aplikasi Single Line) bertujuan untuk menampilkan diagram Single Line dalam bentuk peta digital Google Maps, yang dapat mengetahui dan menampilkan posisi pengguna dengan lokasi Tiang dan juga memberikan informasi rute dari lokasi pengguna menuju lokasi yang ingin di tuju. Aplikasi ini juga menyediakan layanan Nomer Telepon yang dapat langsung di akses melalu handphone pengguna khusunya Petugas Gangguan PLN yang dapat di gunakan untuk memberikan informasi kepada Kantor PLN Tegowanu. Dalam pembuatan Aplikasi Single Line menggunakan IDE Eclipse dengan nama project SingleLine dan nama package com.SingleLine. Untuk desain layout terdiri dari 10 file XML, sedangkan untuk listing program terdiri dari 13 file java. Untuk media penyimpanan data Aplikasi Single Line ini menggunakan SQLiteDatabase dengan nama file SingleLine.db dan nama table Tiang. Untuk menampilkan peta di perlukan Google Maps API Key yang di dapat melalui Google Developers Console sebagai akses agar peta dapat di tampilkan di Aplikasi Single Line ini. Aplikasi Single Line ini merupakan aplikasi mobile berbasis teknologi Location Based Service (LBS) yang di bangun di atas platfrom Android dengan bahasa pemrograman menggunakan Java,XML dan SQL. Kata kunci : Single Line PLN, Android, Location Based Service, Google Maps
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | NIM :11.01.53.0016 SKR : I.05.01.1286 |
Uncontrolled Keywords: | Single Line PLN, Android, Location Based Service, Google Maps |
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science |
Faculty / Institution: | Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Teknik Informatika |
Depositing User: | Dani Wardaniati |
Date Deposited: | 01 Feb 2016 02:15 |
Last Modified: | 01 Feb 2016 02:15 |
URI: | http://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/2966 |
Actions (login required)
View Item |