JULLYANTO, SAFTIAN (2015) APLIKASI LAYANAN WEB SEBAGAI MEDIA INFORMASI WISATA BAHARI DI KECAMATAN MORO. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK (UNISBANK).
PDF
Restricted to Repository staff only Download (6MB) |
Abstract
Kecamatan Moro adalah salah satu Kecamatan yang terletak di Kepulauan Riau Kabupaten Karimun, memiliki pulau-pulau kecil yang potensi alamnya dapat di manfaatkan sebagai kebutuhan ekonomi dan juga obyek wisata baharinya, namun jarang dikunjungi wisatawan. Aplikasi layanan web ini bertujuan memberikan informasi wisata bahari di Kecamatan Moro yang sebenarnya berpotensi sebagai daerah pariwisata yang dapat dikembangkan dengan baik, Namun, dalam hal ini, peran perintah dan masyarakat sangat diperlukan. Aplikasi informasi wisata bahari ini dibuat untuk dapat membantu memperkenalkan obyek wisata yang ada di Kecamatan Moro kepada dan wisatawan (user) juga mendapatkan informasi yang berhubungan dengan obyek yang ada, dan juga lokasi pendukung seperti rumah makan, tempat ibadah, penginapan dan lain-lain guna membantu wisatawan (user) yang ingin berkunjung
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | NIM : 11.01.53.0081 SKR : I.05.01.1293 |
Uncontrolled Keywords: | wisata bahari, Kecamatan Moro. |
Subjects: | Q Science > QA Mathematics |
Faculty / Institution: | Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Teknik Informatika |
Depositing User: | Dani Wardaniati |
Date Deposited: | 01 Feb 2016 02:19 |
Last Modified: | 01 Feb 2016 02:19 |
URI: | http://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/2978 |
Actions (login required)
View Item |