Nugroho, Satrio Agung (2018) FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI UNDERPRICING SAHAM PADA PENAWARAN UMUM PERDANA DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2012 - 2016. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS STIKUBANK.
PDF
Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh reputasi underwriter, reputasi auditor, current ratio, umur perusahaan, dan return on asset pada underpricing. Penelitian ini dilakukan di Bursa Efek Indonesia (BEI), perusahaan yang sudah go-public. Populasi penelitian ini adalah perusahaan yang melakukan IPO pada tahun 2012 sampai dengan tahun 2016 di Bursa Efek Indonesia. Metode pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan periode penelitian tahun 2012 sampai dengan 2016 dan diperoleh sebanyak 71 perusahaan. Underpricing yang diukur dengan initial return merupakan variabel dependen dalam penelitian ini. Sedangkan variabel independen dalam penelitian ini adalah current ratio, umur perusahaan dan return on assets. Hasil penelitian menunjukkan bahwa umur perusahaan dan return on assets secara signifikan berpengaruh negatif terhadap underpricing. Sedangkan current ratio tidak berpengaruh signifikan terhadap underpricing. Kata kunci: Underpricing, Current Ratio, Umur Perusahaan, Return On Assets
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | NIM: 14.05.52.0176 SKR.V.05.52.1540 |
Uncontrolled Keywords: | Kata kunci: Underpricing, Current Ratio, Umur Perusahaan, Return On Assets |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Faculty / Institution: | Fakultas Ekonomika dan Bisnis > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | F Fahmi |
Date Deposited: | 20 Nov 2018 15:24 |
Last Modified: | 20 Nov 2018 15:24 |
URI: | http://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/4785 |
Actions (login required)
View Item |