Kuswardani, Anita (2021) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, PENGEMBANGAN KARIER, DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. NUSANTARA TOUR SIMPANG LIMA SEMARANG (Studi empiris karyawan PT. Nusantara Tour Simpang Lima Semarang). Undergraduate thesis, Universitas Stikubank.
PDF (HALAMAN JUDUL)
Download (307kB) |
|
PDF (ABSTRAK)
Download (9kB) |
|
PDF (BAB I)
Download (28kB) |
|
PDF (BAB II)
Restricted to Repository staff only Download (104kB) |
|
PDF (BAB III)
Restricted to Repository staff only Download (49kB) |
|
PDF (BAB IV)
Restricted to Repository staff only Download (73kB) |
|
PDF (BAB V)
Restricted to Repository staff only Download (11kB) |
|
PDF (DAFTAR PUSTAKA)
Download (24kB) |
|
PDF (LAMPIRAN)
Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini dilakukan guna menganalisis pengaruh dari Gaya kepemimpinan, pengembangan karier, dan komitmen organisasional terhadap kinerja karyawan. Jenis data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh secara langsung dari narasumber dengan menggunakan kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan PT. Nusantara Tour Simpang Lima Semarang, dengan penentuan sampel menggunakan pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 101 responden. Data diolah untuk pengujian hipotesis dengan menggunakan regresi linier berganda. Hasil pengujian diperoleh bahwa variabel gaya kepemimpinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, pemgembangan karier berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, komitmen organisasional berpengaruh tidak signifikan terhadap kinerja karyawan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SKR.V.05.51.1769 NIM.16.05.51.0303 |
Uncontrolled Keywords: | Gaya Kepemimpinan, Pengembangan Karier, Komitmen Organisasional, Kinerja Karyawan. |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Faculty / Institution: | Fakultas Ekonomika dan Bisnis > Program Studi Manajemen |
Depositing User: | F Fahmi |
Date Deposited: | 07 Jun 2021 03:48 |
Last Modified: | 07 Jun 2021 03:48 |
URI: | https://eprints.unisbank.ac.id/id/eprint/7815 |
Actions (login required)
View Item |